HTML sekali lagi saya katakan bukan bahasa pemprograman, namun bahasa struktur yang fungsinya untuk menandai bagian-bagian dari sebuah halaman. Karena merupakan bahasa struktur, itu berarti HTML memiliki pola dan susunan yang baku. Susunan ini disebut sebagai Tag, Elemen dan Atribut.
Secara umum, struktur dasar HTML berbentuk seperti ini :
Judul Dokumen HTML